1.
Surat
Yakobus 2: 14-26 mengatakan: Jika iman itu tidak disertai perbuatan, maka iman itu pada hakekatnya adalah ....
A.
Sia-sia
B.
Kebohongan
C.
Mati
D.
Kosong
2.
Saya
mencintai Tuhan dengan cara mencintai sesama, bukan dengan kata-kata tetapi
dengan ....
A.
Kidung
pujian
B.
Perhatian
C.
Mendoakannya
D.
Perbuatan
3.
Manusia
yang beriman bila berjumpa dengan sesamanya akan berkata di dalam hatinya
dengan membatin ....
A.
Apa yang bisa saya perbuat untukmu
B.
Apa
yang bisa saya dapatkan darimu
C.
Apayang
bisa saya doakan untukmu
D.
Apa
yang bisa saya contoh darimu
4.
Setiap
orang pasti memiliki tokoh idola. Tokoh idola menjadi figur yang diharapkan
menjadi panutan dalam kehidupan ini. Idola orang yang beriman dan beragama
katolik ialah ....
A.
Kitab
Suci
B.
Malaikat
C.
Paus
D.
Kristus
5.
Apakah
kita memiliki Kitab Suci? Pertanyaan konyol ini tidak berlaku bagi orang beriman.
Apakah pernah membaca Kitab Suci? Atau bahkan dibaca setiap hari? Pertanyaan
reflektif untuk kita semua. Kitab Suci Perjanjian Baru bagi orang beragama
katolik disebut ....
A.
Injil
B.
Kitab
C.
Kisah
Rasul
D.
Taurat
6.
Orang
atau manusia hidup perlu dan ingin selalu mendapatkan keselamatan. Sumber
keselamatan bagi manusia adalah …
A. Para nabi
B. Para Imam
C.
Allah
D. Ahli taurat
7. Manusia jatuh dalam dosa, atau bahkan
sering berbuat dosa. Akibat dari dosa yang dialami manusia adalah …
A. Sakit-sakitan .
B. Keselamatan abadi
C. Kebahagiaan kekal
D.
Maut dan kematian
8. Keselamatan dapat diperoleh oleh
manusia. Allah adalah sumber keselamatan sejati. Cara Allah menyelamatkan
manusia adalah dengan…
A.
Bersama-sama tanpa memandang siapa dia dan dari mana dia
B. Perorangan yang terpenting adalah
keturunan Israel
C. Bersama namun hanya mereka yang
beriman
D. Pribadi dan sesuai keinginan sendiri
9. Pada masa Yesus situasi masyarakat
Istrael adalah dalam penjajahan bangsa …
A. Mesir
B. Farisi
C. Yunani
D.
Romawi
10. Kita mengenal adanya nabi Nuh. Cerita
tentang nabi Nuh terdapat dalam…
A.
Kejadian
B. Bilangan
C. Keluaran
D. Ulangan
11. Bukti kasih Allah yang nyata dan
paling besar dalam karya keselamatan adalah…
A. Yesus menghibur wanita-wanita
Yerusalem
B.
Allah mengutus Yesus Kristus ke dunia
C. Allah mengutus malaikat Gabriel ke
dunia
D. Yesus mengampuni Petrus yang
menyangkal-Nya
12. Doa adalah sebuah komunikasi atau
bahkan sebuah relasi. Berdoa merupakan komunikasi manusia dengan…
A. Arwah
B.
Allah
C. Nabi
D. sesama
13. Akibat bila Allah tidak menyelamatkan
manusia adalah…
A. Manusia akan biasa-biasa saja
B.
Manusia terbelenggu dosa dan menderita
C. Miskin dan kelaparan
D. Sebagian menderita den sebagian
bahagia karena mereka rajin
14. Mnurut iman Katolik yang dikehendaki
oleh Allah adalah…
A. Semua orang yang hidupnya kaya raya
akan materi
B. Seluruh orang beragama Katolik
C.
Semua orang hidup selamat tanpa kecuali
D. Keselamatan diperuntukkan bagi para
Imam
15. Kita mengenal adanya wahyu Allah. Tanggapan
manusia atas wahyu dari Allah disebut…
A.
Iman
B. Ikhlas
C. Panggilan
D. Nubuat
16. Dalam gereja Katolik orang yg
menyerahkan dirinya sepenuhnya kepada Allah dengan hidup selibat disebut...
A. Relawan
B. Kepala sekolah
C.
Biarawan
D. Katekis
17. Sebagai orang Katolik tanda utama dan
pertama bahwa kita sudah diselamatkan adalah
…
A. Tobat
B. Aku percaya
C.
Babtis
D. Ekaristi
18. Tujuan Yesus melakukan pengajaran
melalui perumpamaan dan mujizat adalah untuk mewartakan …
A. Bahwa dirinya mesias
B.
Kerajaan Allah nyata pada diri-Nya
C. Ahir zaman telah dekat
D. Banyak orang yang tidak selamat
19. Manusia diharapkan oleh Allah untuk
menguasai alam dengan maksud …
A. Menguasai secara sewenang-wenang
B. Membiarkan dikuasai oleh binatang dan
tumbuhan
C.
Selain digunakan oleh manusia, supaya alam ditata dan dilestarikan
D. Menggembirakan semua ciptaan terutama makhluk
hidup
20. Alasan Yesus menyampaikan Kerajaan
Allah menggunakan perumpamaan adalah…
A.
Agar dapat dimengerti dan dipahami oleh orang-orang secara sederhana
B. Karena ingin menunjuk orang lain
secara langsung yang merasa tersindir dengan perumpamaan Yesus
C. Ingin merubah kebiasaan Nabi-nabi
terdahulu yang biasanya menggunakan nubuat
D. Latar belakang orang Yahudi yang berbeda
sehingga Yesus mencari orang lain untuk disalahkan
21. Tujuan dan harapan utama manusia yang
memeluk agama adalah …
A. Memperoleh harta kekayaan materi
B. Kemenangan hidup dalam segala hal
C.
Mendapat keselamatan sejati
D. Mendapat banyak teman dan kenalan
E. Semua keinginan tercapai
22. Selain mengajar dengan
perumpamaanYesus juga melakukan tindakan dan mukjizat, tujuan Yesus melakukan
Mukjizat adalah.…
A.
Ingin menunjukkan kuasa Allah yang sangat nyata dalam diri Yesus
B. Ingin menyombongkan diri bahwa Ia
mempunyai kemampuan yang luar biasa
C. Ingin menunjukkan pengajaran yang
disertai dengan praktik
D. Ingin bergabung dengan masyarakat
Yahudi yang menyukai mukjizat
23. Beragama tidak cukup hanya rajin ke
tempat ibadat, namun ada ungkapan yang rill yaitu…
A.
Mampu berbuat kasih kepada sesama
B. Menggunakan pakaian religius
kemana-mana
C. Kemanapun membawa Kitab Suci
D. Memaksa orang lain untuk beribadah
24. Pada masa Yesus orang-orang yang
sangat menaati agama Yahudi disebut…
A. Ahli Tafsir
B. Para diakon
C.
Ahli taurat
D. Tabib kerajaan
25. Gereja Katolik mengakui adanya
keselamatan dalam agama lain apabila…
A. Hafal akan paranabinya
B. Memiliki Kitab suci yang sama
C. Tidak mengganggu agama lain
D.
Beriman kepada Allah